Art and Galeri Dkv Unusida

Pada hari sabtu 28/01/23, diBalai pertemuan SMK NU Plus Sidoarjo. DKV Unusida menggadakan pagelaran art and galeri menampilkan tentang hasil karya mahasiswa unusida prodi dkv mulai dari tugas mahasiswa, magang dan skripsi. Menurut Ahmad Mahmudi dkv 17, mengatakan mahasiswa unusida khusus anak dkv itu harus mempunyai skill terampil membuat desain gambar, inovatif dalam pembuatan desain kaos, tempat makanan, serta kreatif dalam pembuatan foto dan video.

Jika tidak memiliki salah satunya maka terjauh dari perkembangan zaman. Makanya “kalo kuliah dkv, dimana saja tempatnya pasti mahal, karena prosesnya itulah membutuhkan biaya banyak seperti cetak desain, hunting foto dan bikin video”, paparnya kaprodi dkv unusida.