Rabu 23 April 2025, SMK Nurul Huda Tulangan melakukan Kunjungan Studi Kampus ke Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo. Beberapa Dosen Fakultas Ilmu Komputer turut menyambut dengan baik kunjungan tersebut.
#bem.filkom #himasi.unusida #himatif.unusida #dkv_unusida #Unusida #UniversitasNUSidoarjo #UnusidaHits #UnusidaJaya #UnusidaKeren #KampusKeren #UniversitasNahdlatulUlamaSidoarjo #PMBUnusida #BanggaUnusida #UNUSidoarjo #ReligiousCampusWithEntrepreneurSpirit #AyoKuliahUnusida #KampusNU #UNUSIDA #GenerasiCemerlang #KampusMenginspirasi